Rechercher dans ce blog

Selasa, 02 Agustus 2022

5 Pesepak Bola Top Dunia yang Menakutkan di Timnas, tapi di Klub Biasa Saja - Bola Okezone

5 pesepak bola top dunia yang menakutkan di timnas, tapi di klub biasa saja, akan dibahas Okezone. Pemain berkualitas tidak hanya akan bermain untuk klub, tetapi juga negaranya.

Namun, ada beberapa pemain yang penampilan bersama timnas justru lebih mentereng ketimbang klub. Berikut 5 pesepak bola top dunia yang menakutkan di Timnas tapi di klub biasa saja:

5. Angelos Charisteas (Yunani)

5 Pesepak Bola Top Dunia yang Menakutkan di Timnas, tapi di Klub Biasa Saja

(Angelos Charisteas saat bela Timnas Yunani, foto: UEFA)

Saat membela klub, Angelos Charisteas tidak menunjukan kemampuannya dengan maksimal Bahkan, ia gagal meraih popularitas bersama Ajax Amsterdam, Schalke 04 hingga Werder Bremen. Berbeda saat bersama Timnas Yunani, Angelos Charisteas mencetak 25 gol dalam 88 pertandingan dan ikut menjuarai Piala Eropa 2004.

4. Ali Daei (Iran)

5 Pesepak Bola Top Dunia yang Menakutkan di Timnas, tapi di Klub Biasa Saja

(Ali Daei saat melatih, foto: Reuters)

Pada 2006, Ali Daei mengukir rekor sebagai pencetak gol internasional terbanyak sepanjang masa dengan torehan 109 gol sebelum dikalahkan Cristiano Ronaldo. Meski bersinar bersama Timnas Iran, Daei tergolong pemain biasa saja saat bermain untuk klub.

3. Keisuke Honda (Jepang)

5 Pesepak Bola Top Dunia yang Menakutkan di Timnas, tapi di Klub Biasa Saja

(Keisuke Honda di Piala AFF 2020, foto: AFF)

Keisuke Honda merupakan pesepak bola asal Jepang yang kenyang pengalaman di Eropa. Honda tampil apik untuk Timnas Jepang dengan torehan 37 gol dalam 98 pertandingan. Akan tetapi, untuk klub, Honda tidak terlalu menonjol meski tidak dapat disebut pemain biasa.

Adblock test (Why?)


5 Pesepak Bola Top Dunia yang Menakutkan di Timnas, tapi di Klub Biasa Saja - Bola Okezone
Ngelanjutin Artikel nya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pertamina Konfirmasi Adanya Temuan 'Bukan Migas Biasa' di Blok Tua RI - CNBC Indonesia

[unable to retrieve full-text content] Pertamina Konfirmasi Adanya Temuan 'Bukan Migas Biasa' di Blok Tua RI    CNBC Indonesia Per...